Load content dengan jQuery AJAX - menggunakan gambar loading

Dengan jQuery kamu dapat dengan mudah menampilkan content dengan AJAX dan disertai animasi gambar saat proses download berlangsung menggunakan fungsi Load().

Fungsi Load() tidak memiliki cara untuk mengatasi kesalahan yang mungkin terjadi, misalnya jika content yang akan dimuat tidak ada maka gambar animasi akan ditampilkan terus menerus. Berikut ini contohnya:

HTML

<input type="button" onclick="example_ajax_request()" value="Click Me!" />
<div id="example-placeholder">
  <p>Placeholding text</p>
</div>

Javascript

function example_ajax_request() {
  $('#example-placeholder').html('<p><img src="/images/ajax-loader.gif" width="220" height="19" /></p>');
  $('#example-placeholder').load("/examples/ajax-loaded.html");
}

Pada baris pertama fungsi example_ajax_request() menset tag html yang mempunyai ID "example-placeholder" memuat gamar loading, dan baris kedua adalah proses memuat file /examples/ajax-loaded.html


Komentar

Jadilah orang pertama yang memberi komentar ...

Tinggalkan Komentar